Pascainsiden Tinju Sane, Bayern Munchen Greget Pengen 'Usir' Sadio Mane
Seperti dilaporkan jurnalis situs olahraga Prancis, Mahmoud Gueye, Sane kabarnya menyebut Mane dengan kata 'kotoran hitam'.
Di ruang ganti, Mane sempat ditenangkan oleh rekan setimnya. Kemudian Mane meminta maaf kepada rekan-rekannya saat latihan.
Mane meminta maaf atas kegaduhan yang ditimbulkannya, Sementara Sane disebut menyesal atas perkataannya.
Meski diparkir saat laga saat melawan Hoffenheim pekan kemari, Mane kabarnya tak akan kehilangan kepercayaan pelatih Thomas Tuchel.
-Eks pemain Southampton dan Liverpool itu masih akan diandalkan pada sisa musim.
Sadio Mane baru bergabung dengan Bayern Munchen musim ini, usai dibeli dari Liverpool.
-Performanya sempat diganggu cedera sehingga baru membuat 11 gol dan 5 assist bersama Bayern Munchen di seluruh kompetisi.
Terbaru, Thomas Tuchel menjamin Sadio Mane bakal segera kembali ke skuad di Laga Bayern vs Man City.
"Sadio Mane akan masuk skuat pada Rabu. Dia sudah menunjukkan itikadnya. Sudah berakhir, dia meminta maaf,” kata Tuchel.
"Itu bukan masalah lagi. Dia berlatih bersama kami minggu ini dan dia akan berlatih pada hari Minggu,” ujar Thomas Tuchel yang gabung ke Bayern Munchen selepas dipecat dari Chelsea.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom