Bola Internasional

Akhirnya Pembasahan Kontrak Baru Lionel Messi Tak Ada Hambatan, Siapa Bertahan?

Selasa, 7 Februari 2023 03:30 WIB
Editor: Juni Adi
© REUTERS/Christian Hartmann
Lionel Messi tampak bersedih ketika PSG ditahan imbang Reims. REUTERS/Christian Hartmann Copyright: © REUTERS/Christian Hartmann
Lionel Messi tampak bersedih ketika PSG ditahan imbang Reims. REUTERS/Christian Hartmann
Indikasikan Ingin Bertahan

Lionel Messi sendiri sebenarnya sudah memberikan kode akan bertahan di PSG, karena ambisi, visi dan misi klub sesuai dengan kemauan dirinya.

Oleh sebab itu, Messi tampaknya tidak akan berpikir panjang untuk tetap bertahan di PSG jika tawaran kontrak sesuai kesepakatan.

Kontrak Messi yang berakhir pada Juni 2023 mendatang, membuat PSG harus bergerak cepat untuk segera mendapatkan tanda tangannya.

Sebab jika terlambat, maka Messi akan pergi dari Parc de Princes sebagai pemain gratisan. Messi bukannya tidak digoda klub lain saat tahu kontraknya akan habis pada musim 2022/2023. 

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Namun, Messi tidak mengindikasikan akan berpindah seragam. Barcelona jadi salah satu klub yang kabarnya ingin merekrut Messi kembali, tetapi terhalang masalah finansial.

Ada juga Inter Miami yang katanya ingin memboyong Messi ke Amerika Serikat.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom