Piala Dunia 2022

Piala Dunia 2022: Masih Dihantui Trauma Kegagalan, Timnas Inggris Latihan Penalti Tanpa Kiper

Minggu, 20 November 2022 15:14 WIB
Penulis: Stefan Ariel Kristanto | Editor: Izzuddin Faruqi Adi Pratama
© REUTERS/Alberto Lingria
Masih dihantui trauma kegagalan, Timnas Inggris berlatih tendangan penalti tanpa kiper menjelang dimulainya Piala Dunia 2022 hari ini. Copyright: © REUTERS/Alberto Lingria
Masih dihantui trauma kegagalan, Timnas Inggris berlatih tendangan penalti tanpa kiper menjelang dimulainya Piala Dunia 2022 hari ini.

INDOSPORT.COM – Masih dihantui trauma kegagalan, Timnas Inggris berlatih tendangan penalti tanpa kiper menjelang dimulainya Piala Dunia 2022 hari ini.

Timnas Inggris saat ini bisa dibilang menjadi salah satu tim favorit dalam memenangi gelar juara Piala Dunia 2022.

Inggris sendiri memang terkenal dengan kompetisinya, yaitu Liga Inggris (Premier League), yang mana juga menjadi liga paling kompetitif di dunia.

Publik Inggris sendiri juga kental dengan budaya sepak bola sehingga olahraga tersebut tidak bisa dipisahkan dari kehidupan warga negaranya hingga saat ini.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Berbicara mengenai sejarah dan daftar pemain Timnas Inggris dari masa ke masa, The Three Lions sendiri juga terlahir dengan banyak pesepak bola berbakat.

Dimulai dari Alan Shearer, David Beckham, Michael Owen, Paul Scholes, Wayne Rooney, Steven Gerrard, Gary Lineker, Bryan Robson, Frank Lampard, John Terry, dll.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Meskipun demikian, Timnas Inggris hanya mampu memenangi satu gelar juara Piala Dunia pada tahun 1966 di zaman Sir Bobby Charlton, Bobby Moore, dkk.

Kini Timnas Inggris menatap Piala Dunia 2022 dengan mantap supaya bisa menambah gelar Piala Dunia kedua mereka atau sebutannya “Football is coming home”.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Akan tetapi, hal itu tentu bukan langkah yang mudah sebab Timnas Inggris nyatanya masih dihantui trauma kegagalan dalam tendangan penalti, seperti final Euro 2020 kontra Italia.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom