In-depth

Hengkang dari Man City Usai Piala Dunia 2022, 4 Tim Ini Jadi Tujuan Pep Guardiola

Senin, 14 November 2022 11:25 WIB
Penulis: Henrikus Ezra Rahardi | Editor: Indra Citra Sena
© Grafis: Yuhariyanto/INDOSPORT
Profil Timnas Spanyol Piala Dunia Qatar 2022. (Foto: REUTERS/Pedro Nunes) Copyright: © Grafis: Yuhariyanto/INDOSPORT
Profil Timnas Spanyol Piala Dunia Qatar 2022. (Foto: REUTERS/Pedro Nunes)
Timnas Spanyol

Timnas Spanyol kemungkinan akan jadi target pertama Pep Guardiola yang sudah meraih hampir semua trofi di level klub.

Dua Liga Champions didapat Guardiola bersama Barcelona, sedangkan trofi domestik diraih juga bersama Manchester City dan Bayern Munchen.

Seperti diketahui, La Furia Roja sangat mungkin tak memiliki pelatih seusai Piala Dunia 2022, mengingat sang pelatih, Luis Enrique disebut akan hengkang.

Pasalnya, Enrique berulang kali disebut akan menangani klub dan Piala Dunia bersama timnas Spanyol adalah alasan menolak Manchester United.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Selain itu, Pep Guardiola sempat disebut akan menangani timnas Spanyol beberapa waktu lalu dan lepas dari Manchester City akan jadi waktu yang tepat untuk itu.

Juventus

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Klub lain yang bisa ditangani oleh Pep Guardiola adalah Juventus yang belakangan prestasinya tengah menurun di Liga Italia.

Seperti diketahui, Juventus sempat terseok-seok di peringkat kedelapan klasemen Liga Italia, meskipun mampu bangkit jelang tengah musim.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Kendati demikian, prestasi Massimiliano Allegri yang tengah menanjak kemungkinan akan menahan langkah Pep Guardiola untuk masuk ke Liga Italia.

Namun demikian, Juventus berpotensi menjadi pelabuhan Pep Guardiola selanjutnya, mengingat kriteria klub yang sesuai.

Juventus merupakan klub berprestasi di Liga Italia dan punya cukup dana untuk mendukung Pep Guardiola menjadi pelatih jempolan.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom