Gudangnya Pemain Hebat, Inilah 5 Kiper Jerman Terbaik Sepanjang Masa

Sepp Maier adalah salah satu pesepak bola yang hanya bermain di satu klub di sepanjang kariernya, yaitu Bayern Munchen.
Dengan 442 pertandingan bersama Munchen pada 1966-1979, Maier memegang rekor sebagai pemain Jerman dengan penampilan terbanyak di Bundesliga.
Di level internasional, Maier sukses memenangi Piala Dunia 1974 bersama Franz Beckenbauer dan Gerd Muller saat mengalahkan Belanda yang diperkuat Johan Cruyff.
Manuel Neuer
-Sama seperti kiper Jerman kebanyakan, Manuel Neuer juga tumbuh bersama Bayern Munchen. Di sana, dia sukses meraih beragam prestasi.
Neuer berhasil memenangi Liga Champions 2012-2013, di mana itu adalah gelar Liga Champions kelima untuk Bayern dan treble winner pertama untuk Bayern.
-Kiper yang juga sering aktif membantu serangan ini berhasil meraih Piala Dunia 2014. Sayangnya, dia gagal merebut Ballon d'Or 2014 karena berada di belakang Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom