In-depth

Deretan Negara yang Pernah Bubarkan Federasi Sepak Bolanya, PSSI Berikutnya?

Sabtu, 15 Oktober 2022 10:26 WIB
Penulis: Antonius Wahyu Indrajati | Editor: Prio Hari Kristanto
© MOHAMED EL-SHAHED/AFP/Getty Images
Pendukung klub sepakbola Al-Ahly protes di luar kantor kejaksaan di Kairo, Mesir. Copyright: © MOHAMED EL-SHAHED/AFP/Getty Images
Pendukung klub sepakbola Al-Ahly protes di luar kantor kejaksaan di Kairo, Mesir.
Mesir

Seperti Kenya, Mesir juga pernah melakukan pembubaran federasi sepak bolanya sebanyak dua kali yakni, pada 2012 dan 2016.

Pada 2012, Federasi Sepak Bola Mesir (EFA) dibubarkan oleh Perdana Menteri Mesir, Kamal el-Ganzouri, akibat tragedi berdarah yang menyebabkan 74 korban meninggal dunia.

Selain membubarkan EFA, kepala kepolisian setempat serta Gubernur Port Said memutuskan untuk mengundurkan diri sebagai rasa tanggung jawab.

Kemudian pada 2016, Federasi Sepak Bola Mesir kembali dibubarkan karena maraknya kasus korupsi dan suap.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Zimbabwe

Pada 2021 lalu, Federasi Sepak Bola Zimbabwe (ZIFA) dilaporkan terdapat sejumlah pelanggaran yang terjadi.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Untuk mengatasi hal tersebut, Pemerintah Zimbabwe membentuk SRC yang ditugaskan untuk menangani masalah tersebut.

Alhasil ditemukan bahwa Federasi Sepak Bola Zimbabwe (ZIFA) terlibat praktik korupsi dan tuduhan pelecehan seksual kepada wasit wanita di sana.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Dengan temuan tersebut, ZIFA pada akhirnya dibubarkan oleh pemerintah Zimbabwe. Hanya saja, pembubaran tersebut tidak mendapatkan sanksi dari FIFA yang membuat mereka tetap ikut di Piala Afrika 2021.

Demikian deretan negara yang pernah membubarkan dan membentuk ulang federasi sepak bolanya, apakah PSSI menjadi federasi selanjutnya di bawah naungan FIFA?

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom