INDOSPORT.COM - Diego Costa dulu pernah berseragam Chelsea, kedatangannya bersamaan dengan 4 pemain lainnya. Bagaimana nasib keempat pemain itu sekarang?
Diego Costa baru saja menunaikan kembalinya dia ke Liga Inggris. Dia resmi gabung Wolverhampton setelah pengumuman klub pada pertengahan September 2022 kemarin.
Striker berdarah Spanyol-Brasil itu memang berhasil mencuri perhatian klub saat menjadi andalan di lini depan Chelsea.
Dia bahkan memberi sumbangsih yang cukup besar saat Chelsea menjuarai Liga Inggris pada musim 2014/2015 dan 2016/2017.
-Pada musim di mana berhasil mengantar Chelsea juara Liga Inggris, Diego Costa mencetak 20 gol di masing-masing musimnya.
Empat tahun berseragam The Blues, dia mencatat 120 penampilan dan mencetak 58 gol di semua kompetisi.
-Costa gabung ke Stamford Bridge di musim panas 2014, direkrut dari Atletico Madrid dengan biaya transfer 38 juta euro.
Kiprahnya bersama The Blues memang cukup sukses tapi karena attitude sendiri, karirnya berakhir buruk di Liga Inggris.
Pada musim panas 2014 ketika Costa datang, Chelsea juga merekrut beberapa pemain lainnya.
Ada empat pemain yang datang bareng dengan Diego Costa, siapa saja dan bagaimana nasib mereka sekarang?
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom