Liga Italia

Inter Milan Dalam Alarm Bahaya, Petinggi Klub Sebut Masih Terlalu Dini Pecat Simone Inzaghi

Kamis, 22 September 2022 12:20 WIB
Penulis: Henrikus Ezra Rahardi | Editor: Isman Fadil
© REUTERS/Daniele Mascolo
Ekspresi lemes para pemain Inter Milan usai gawangnya dibobol oleh Bayern Munchen di Liga Champions. Copyright: © REUTERS/Daniele Mascolo
Ekspresi lemes para pemain Inter Milan usai gawangnya dibobol oleh Bayern Munchen di Liga Champions.
Inter Milan dan Juventus Jadi Perhatian Media Italia

 Gol Inter Milan kala itu dibuat oleh Nicolo Barella pada menit ke-5 sebelum Udinese kemudian membalas melalui aksi gol bunuh diri Milan Skriniar pada menit ke-22.

Derita Inter Milan akhirnya bertambah saat Jaka Bijol mencetak gol pada menit ke-84 ditambah dengan gol ketiga yang dikawal oleh Tolgay Arslan pada menit menit ketiga tambahan waktu

Kekalahan Inter Milan dan Juventus menjadi perhatian dari jurnalis Italia, Massimo Caputi, mengingat keduanya merupakan favorit juara Liga Italia musim ini.

Baca Selengkapnya: Tak Sepenuhnya Berdosa, 3 Kualitas Taktik Simone Inzaghi di Inter Milan yang Masih Layak Diberi Pujian

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom