In-depth

4 Bintang yang Sedang On Fire Saat Ini tapi Tak Dipanggil ke Timnas Inggris

Jumat, 16 September 2022 18:17 WIB
Editor: Juni Adi
© Reuters/Carl Recine
Selebrasi Jadon Sancho usai mencetak gol ke gawang Manchester City (06/03/22). (Foto: Reuters/Carl Recine) Copyright: © Reuters/Carl Recine
Selebrasi Jadon Sancho usai mencetak gol ke gawang Manchester City (06/03/22). (Foto: Reuters/Carl Recine)
Jadon Sancho

Jadon Sancho memulai musim 2022/23 ini dengan performa yang cukup bagus. Sempat melempem di dua laga awal Liga Inggris karena Manchester United mengalami kekalahan, tapi perlahan bangkit.

Di pertandigan ketiganya melawan Liverpool, Manchester United berhasil bangkit dari keterpurukan.

Mereka menang 2-1. Salah satu gol dicetak oleh Jadon Sancho. Kemenangan itu jadi momentum memperbaiki penampilan Setan Merah.

Benar saja, setelah berbenah kemenangan demi kemenangan mampu mereka raih, dan tentunya tidak lepas dari kontribusi positif Sancho.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Winger berusia 22 tahun itu sejauh ini sudah memainkan 8 pertandingan dan mencetak 3 gol. Gol terbarunya terjadi di Liga Europa ke gawang Sheriff Tiraspol.

Sancho dianggap berkembang besar, jika dibanding musim lalu. Hanya saja, dia tidak dilirik Southgate untuk masuk ke Timnas Inggris. Situasi ini memantik perdebatan karena Piala Dunia 2022 sudah dekat.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Salah satu kritik soal absennya Sancho dari skuad Timnas Inggris datang dari Paul Scholes.

"Saya merasa Jadon Sancho pantas berada di atas Jack Grealish saat ini," ujarnya.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

"Sancho mencetak gol yang sangat bagus melawan Liverpool, menunjukkan tanda-tanda yang sangat bagus malam ini (saat United berjumpa Sheriff di Liga Europa)," tambah Scholes.

Jordan Henderson

Henderson telah lama menjadi bagian dari skuad Timnas Inggris.

Bahkan, dia adalah salah satu kandidat kapten ketika namanya masuk skuad. Hanya saja, akhir-akhir ini pesona Henderson mulai pudar.

Henderson tidak dipanggil Southgate pada edisi Juni 2022 lalu. Henderson kembali tidak mendapat panggilan pada edisi kali ini.

Keputusan Southgate untuk menepikan Henderson sangat masuk akal karena sang gelandang sedang cedera.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom