Liga Champions

Sejarah Akan Tercipta di Liga Champions antara Napoli vs Liverpool, Apa Itu?

Selasa, 6 September 2022 16:20 WIB
Penulis: Akwila Chris Santya Elisandri | Editor: Zulfikar Pamungkas Indrawijaya
© Reuters/Andrew Boyers
Darwin Nunez dikawal Nathan Ake di laga Liverpool vs Manchester City (30/07/22). (Foto: Reuters/Andrew Boyers) Copyright: © Reuters/Andrew Boyers
Darwin Nunez dikawal Nathan Ake di laga Liverpool vs Manchester City (30/07/22). (Foto: Reuters/Andrew Boyers)
Jurgen Klopp Semprot Mohamed Salah dan Darwin Nunez

Dua penyerang andalan Jurgen Klopp, Darwin Nunez dan Mohamed Salah tak kunjung menemukan performa terbaiknya di Liga Inggris (Premier League) 2022/2023.

Pada pelaksanaan Liga Inggris musim baru ini, Liverpool justru mendapatkan hasil yang kurang memuaskan.

Sebab, dari enam pertandingan yang telah mereka mainkan, The Reds hanya mampu mengoleksi sembilan poin. Dengan total poin tersebut, skuad Jurgen Klopp harus pasrah ketika klubnya terlempar dari posisi enam besar.

Salah satu penyebab dari rentetan hasil itu diyakini karena dua penyerang yang diandalkannya kini tak lekas menunjukkan permainan terbaiknya.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Kedua pemain tersebut adalah Mohamed Salah dan Darwin Nunez. Bahkan, dua penyerang andalan Liverpool tersebut sempat iri dengan apa yang telah dicapai oleh Erling Haaland. Atas hal tersebut lah Jurgen Klopp kemudian menyemprot Nunez dan Salah.

Baca Selengkapnya: Cemburu dengan Aksi Haaland, Jurgen Klopp Semprot Mohamed Salah dan Darwin Nunez

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom