Liga Italia

Tega Asingkan Bek Kiri Jagoan Liga Italia, Inter Milan Ternyata Punya Pengganti Sepadan

Rabu, 31 Agustus 2022 17:25 WIB
Penulis: Henrikus Ezra Rahardi | Editor: Indra Citra Sena
© Photo by Harry Langer/DeFodi Images via Getty Images
Robin Gosens, bek Inter Milan saat membela Atalanta. Copyright: © Photo by Harry Langer/DeFodi Images via Getty Images
Robin Gosens, bek Inter Milan saat membela Atalanta.
Dampak Transfer Robin Gosens ke Chelsea

Kini, Chelsea justru cenderung bertindak konyol dengan mencoba mendatangkan bek baru dari Leicester City, yaitu Wesley Fofana dengan harga yang mahal.

Selain itu, The Blues juga sempat melepas transfer terbesarnya di musim panas 2021, yaitu Romelu Lukaku dengan status pinjaman ke Inter Milan.

Sebagai pengganti, Chelsea disebut akan mendatangkan penyerang asal Gabon, Pierre-Emerick Aubameyang  yang dikabarkan akan jadi kandidat baru di lini depan.

Dilaporkan pula oleh wartawan terkemuka, Fabrizio Romano bahwa ketertarikan Chelsea ke Aubameyang menimbulkan intrik.

“Aubameyang bahagia di Barcelona dan memberikan kesempatan untuk bertahan. Chelsea memang tertarik sejak sepekan lalu dan akan menentukan sikap, selain memberikan tawaran resmi,” ujar Romano.

“Saya percaya bahwa hubungan antara pelatih Chelsea, Thomas Tuchel dan Aubameyang saat di Dortmund akan memberikan pengaruh, jadi transfer Aubameyang ke Chelsea akan menjadi kesepakatan penuh interik,” imbuh Romano.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Romano kemudian menambahkan ketika Chelsea memberikan tawaran, mereka harus melihat peluang Aubameyang menjadi pemain utama Barcelona yang kini disesaki oleh penyerang berkualitas, seperti Robert Lewandowski.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom