4.6K
Bursa Transfer
Negosiasi Charles De Ketereare Mandek, AC Milan di Ambang Kena Begal Klub Liga Inggris
© Instagram@charlesdeketelaere

Charles de Ketelaere, pemain incaran AC Milan. Foto: Instagram@charlesdeketelaere
Kunjungan Paolo Maldini Dikabarkan Sia-sia, AC Milan Batal Boyong Bintang Muda Belgia?
Kedatangan petinggi klub raksasa Liga Italia, AC Milan, yaitu Paolo Maldini dan Ricky Massara ke Club Brugge untuk membeli Charles De Ketelaere dikabarkan sia-sia.
AC Milan mengirim langsung dua Direkturnya, yaitu Paolo Maldini dan Ricky Massara ke Belgia untuk melakukan negosiasi secara langsung dengan Club Brugge.
Tujuannya adalah untuk memboyong bintang muda Belgia, Charles De Ketelaere yang sudah diburu dalam beberapa waktu belakangan.
Namun demikian, harapan AC Milan untuk segera sepakat dengan Club Brugge kabarnya mulai pupus, karena petinggi klub Belgia ini mulai berulah.
-Kabarnya, dilansir dari Football Italia, petinggi Club Brugge belum melunak dengan tawaran AC Milan dan masih mengindahkan tawaran klub Liga Inggris, Leeds United.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom