Bola Internasional

Senggol Insiden Flare di Piala AFF U-19 2022, Media Vietnam Sebut Fans Indonesia Bikin Susah Panitia

Selasa, 5 Juli 2022 19:15 WIB
Penulis: Ilham Oktafian | Editor: Indra Citra Sena
© Herry Ibrahim/INDOSPORT
Insiden flare yang dilakukan oleh suporter Indonesia di laga pembuka Piala AFF U-19 2022 mengundang reaksi miring dari media Vietnam. Copyright: © Herry Ibrahim/INDOSPORT
Insiden flare yang dilakukan oleh suporter Indonesia di laga pembuka Piala AFF U-19 2022 mengundang reaksi miring dari media Vietnam.

INDOSPORT.COM - Insiden flare yang dilakukan oleh suporter Indonesia di laga pembuka Piala AFF U-19 2022 mengundang reaksi miring dari media Vietnam.

Media setempat tak segan menyebut suporter Indonesia bikin susah panitia buntut aksi yang dilakukan di Stadion Patriot, Bekasi tersebut.

Diketahui sebelumnya jika laga pembuka Piala AFF U-19 2022 yang menampilkan timnas Indonesia kontra Vietnam pada Sabtu (2/7/22) lalu ini berakhir dengan sedikit drama.

Beberapa suporter tampak menyalakan flare dan petasan di pengujung pertandingan. Hal itu bahkan menyita perhatian Shin Tae-yong.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Pelatih asal Korea Selatan tersebut mengecam aksi yang kurang terpuji yang dilakukan oleh sejumlah suporter Indonesia.

Shin Tae-yong menilai Indonesia selaku tuan rumah bisa saja terkena sanksi dari FIFA terkait adanya flare yang menyala. Dia meminta para suporter nantinya tidak lagi melakukan aksi menyalahi aturan itu.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

"Petasan dan flare di menit akhir itu mengurangi fokus para pemain kami. Jadi saya mohon untuk tidak dilakukan lagi. Apalagi, dari FIFA bisa saja menjatuhkan sanksi berat kepada kita," ucap Shin Tae-yong.

"Saya mohon untuk mengubah pola budaya suporter sedikit demi sedikit agar pemain bisa lebih bersemangat," pungkasnya.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Rupanya, aksi flare yang dilakukan oleh suporter Indonesia juga mengundang reaksi  dari media Vietnam.

Media setempat tak segan menyebut suporter Indonesia bikin susah panitia buntut aksi yang dilakukan di Stadion Patriot, Bekasi tersebut.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom