4.6K
Liga Italia
Pergerakan Mulai Terlihat! AC Milan Kerja Keras demi Boyong Hakim Ziyech dari Chelsea
© Darren Walsh/Chelsea FC via Getty Images

Selebrasi Gol Hakim Ziyech di Piala Super Eropa Chelsea vs Villarreal
AC Milan Optimis Tutup Negosiasi Hakim Ziyech
Nantinya, I Rossoneri bakal merogoh kocek sebesar 5 juta euro plus opsi penebusan permanen di harga 20 juta euro.
Saat ini pembicaraan sedang berlangsung, AC Milan optimis bisa menutup negosiasi dalam waktu dekat mengingat Hakim Ziyech tertarik berkostum Tim Merah Hitam.
Sejatinya, nama Hakim Ziyech bukanlah sosok yang asing bagi AC Milan. Bahkan, I Rossoneri sudah mengikuti Ziyech sejak masih berseragam Ajax Amsterdam.
Sayang, lantaran tak mampu menyanggupi harga yang diminta klub Eredivisie Belanda itu, Ziyech akhirnya menyebrang ke Kota London untuk bergabung pada Chelsea medio awal 2020 lalu
Baca Selengkapnya: Ingin Boyong Hakim Ziyech, AC Milan Mesti Penuhi Permintaan Chelsea Satu Ini.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom