Wow! Sandang Gelar Pangeran, Jordi Amat Diakui Cucu Raja Siau Sulawesi Utara
Namun demikian, Jordi Amat melalui surat terbuka di akun Instagram menjelaskann alasannya bergabung dengan JDT.
"Halo semua pengikut yang saya hormati. Saya membuat pernyataan ini untuk menjelaskan bahwa mengapa saya memilih JDT sebagai tim baru saya," tulis Jordi Amat di akun media sosialnya, Rabu (29/6/2022).
"Hal pertama yang ingin saya klarifikasi adalah semua tuduhan yang salah terhadap saya, yang mengatakan bahwa saya ingin mendapatkan paspor Indonesia hanya untuk bisa bermain sebagai kuota Asia di tim baru saya JDT," jelas Jordi Amat.
"Saya ingin semua orang tahu bahwa sebelum saya mengambil keputusan ini, saya juga mendapatkan beberapa tawaran dari beberapa kompetisi kuat dari negara lainnya," ujar calon pemain naturalisasi Timnas Indonesia tersebut.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom