Prediksi Piala Presiden 2022 Bhayangkara FC vs Persebaya: Misi Balas Dendam Bajul Ijo

Bhayangkara FC: Wahyu Tri Nugroho; Sani Rizki Fauzi, Anderson Salles, Abanda Rahman, Ruben Sanadi; Wahyu Subo Seto, Muhammad Hargianto, TM Ichsan; Andik Vermansah, Ezechiel Ndouasel, Dendi Sulustyawan.
Persebaya Surabaya: Andhika Ramadhani; Koko Ari, Leo Lelis, M. Zaenuri, Alwi Slamat; Muhammad Hidayat, Dicky Kurniawan, Alta Ballah; Rui Ariyanto Januar Eka, Supriyadi.
Player to Watch
Ezechiel Ndouasel (Bhayangkara FC)
Di kubu Bhayangkara FC, ada pemain berbahaya yang harus difokuskan dalam penjagaan di kotak penalti. Dia adalah Ezechiel Ndouasel. Seperti diketahui, ketajaman penyerang timnas Chad itu sudah terbukti di Liga 1
Januar Eka (Persebaya)
Januar Eka bisa jadi momok berbahaya bagi pertahanan Bhayangkara FC. Meski ketajamannya belum begitu teruji, tapi ia punya kelebihan pergerakan yang sangat baik dalam mencari ruang kosong.
Hal itu sudah dibuktikan ketika menyumbang satu gol dalam kekalahan Persebaya dari Persis Solo di pertandingan uji coba.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom