7.8K
Bursa Transfer
Robert Lewandowski Terlalu Sulit, Barcelona Fokus Kejar Mesin Gol Juventus
© REUTERS/Fabian Bimmer

Robert Lewandowski merayakan golnya di Laga Wolfburg vs Bayern Munchen (REUTERS/Fabian Bimmer)
Lewandowski Tak Perpanjang Kontrak
Teka-teki liar yang menyelimuti masa depan Robert Lewandowski akhirnya terjawab. Penyerang berusia 33 tahun tersebut resmi meninggalkan Allianz Arena markas Bayern Munchen.
Direktur Olahraga Die Roten, Hasan Salihamidzic mengkonfirmasi jika Lewandowski tak ingin memperpanjang kontraknya yang kadaluarsa 2023 mendatang.
Brazzo sapaan akrab Hasan Salihamidzic menyebut jika Lewandowski ingin mencari tantangan di klub lain.
"Dia memberi tahu saya bahwa dia tidak ingin menerima tawaran kami untuk memperpanjang kontrak dan ingin pergi," ucap Salihamidzic kepada Sky Germany.
"Dia bilang dia ingin melakukan sesuatu yang lain,"
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom