Resmi! Bayern Munchen Konfirmasi Robert Lewandowski Tinggalkan Allianz Arena, Merapat ke Barcelona?
Bukan tanpa alasan, sejak pindah ke Allianz Arena 2014 silam Lewandowski langsung memaku posisinya di lini depan Bayen Munchen.
Penyerang asal Polandia tersebut pun menjadi aktor penting di balik kesuksesan klub dalam beberapa musim terakhir.
Terutama delapan gelar liga Jerman hingga memenangkan trofi si Kuping Besar alias Liga Champions pada musim 2019-20.
Tak cuma gelar kolektif, Lewandowski juga terbilang sukses dalam prestasi individu. Bahkan musim lalu ia mampu mengoleksi 43 gol dalam satu tahun kalender.
-Tak pelak jika nama Lewandowski masuk dalam daftar pemain tersubur dalam sejarah Liga Jerman. Ia hanya kalah dengan Gerd Muller.
Kini Lewandowski malah memutuskan untuk tidak memperpanjang kontraknya yang berakhir 2023 mendatang.
-Belum jelas kemana Lewandowski akan melanjutkan kariernya. Namun Bayern Munchen dipaksa untuk menjual Lewandowski dalam waktu dekat.
Jika tidak, Die Roten akan kehilangan eks Borussia Dortmund tersebut dengan harga murah bahkan gratisan di tahun depan.
Besar kemungkinan, jika dilepas musim panas nanti Bayern Munchen bakal dijual ke Barcelona.
Bukan tanpa alasan, klub Catalan tersebut sudah lama dikaitkan dengan Lewandowski. Bahkan agen Lewandowski sudah kepergok beberapa kali bertemu dengan Joan Laporta.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom