3.5K
Liga Indonesia
Liga 1: Arema FC Izinkan Aremania Nonton Langsung Sesi Latihan Tim, Asalkan...
© MO Arema FC

Sudarmaji, Media Officer Arema FC.
Syarat Prokes
Seiring hal itu, pihak klub juga menyampaikan kebijakan lanjutan atas diperbolehkannya suporter hadir menyaksikan sesi latihan tim.
Arema FC tetap memberi syarat kepada Aremania untuk menaati protokol kesehatan (prokes). Paling utama adalah menunjukkan sertifikat vaksin booster sebagai seleksi awal di pintu masuk stadion.
"Jadi kalau bisa, Aremania yang ingin datang sudah (vaksin) booster. Bukan syarat mutlak memang karena kami hanya meminta kesadaran saja," pungkas Sudarmaji.