Prediksi Liga Jerman Bayern Munchen vs VfB Stuttgart: Awas Hilang Fokus, Bavarians!
Adapun, Stuttgart dipastikan tanpa diperkuat oleh beberapa pemain andalan mereka, yang absen dalam jangka panjang, saat bertamu ke markas Munchen di Allianz Arena.
Pemain-pemain seperti Nikolas Nartey, Mohamed Sankoh, Silas Katompa Mvumpa, Naouirou Ahamada, Clinton Mola dan Pascal Stenzel semuanya absen memperkuat tim asuhan Pellegrino Matarazzo.
Prediksi Susunan Pemain
Munchen (4-2-3-1): Neuer; Stanisic, Sule, Hernandez, Davies; Kimmich, Tolisso; Gnabry, Muller, Coman; Lewandowski.
-Pelatih: Julian Nagelsmann
Stuttgart (3-4-3): Muller; Mavropanos, Anton, Ito; Fuhrich, Endo, Karazor, Sosa; Tomas, Kalajdzic, Marmoush.
-Pelatih: Pellegrino Matarazzo
Player to Watch
Robert Lewandowski (Bayern Munchen)
Laga melawan Stuttgart akhir pekan ini bisa menjadi laga kandang terakhir bagi Lewandowski berseragam Munchen. Pasalnya, musim depan ada kemungkinan bagi bomber Polandia itu untuk hengkang mencari tantangan baru.
Di usia yang tak lagi muda, 33 tahun, Lewandowski terbukti masih tajam dengan mengemas 49 gol di semua ajang musim ini untuk Bayern Munchen.
Sasa Kalajdzic (Stuttgart)
Di laga melawan Bayern Munchen, Sasa Kalajdzic masih akan menjadi andalan bagi Stuttgart. Sebab Ia merupakan top skor Die Rotten musim ini dengan torehan empat gol dan dua assist di Liga Jerman.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom