4.1K
Bola Internasional
Iwan Bule Sudah Video Call, Naturalisasi Sandy Walsh dkk Segera Rampung?
© sandywalsh

Sandy Walsh calon pemain naturalisasi
Harapan Agar Berjalan Lancar
Ketum PSSI juga sudah melakukan kontak video call dengan calon pemain-pemain naturalisasi ini. Mereka tampak sangat bersemangat dan antusias berbicara dengan Iwan Bule.
Baca Juga
"Perkembangan terbaru utusan PSSI telah bertemu dengan Jim Croque, Ivar Jenner, dan Shayne Pattynama bersama keluarga mereka setelah sebelumnya sudah bertemu dengan Sandy Walsh dan Jordy Amat," cetusnya.
"Semoga proses naturalisasi pemain yang diharapkan berjalan lancar dan segera bergabung bersama timnas Indonesia," pungkas Mochamad Iriawan.