Liga Indonesia

Miris! Ada Pemain Liga 3 yang Dapat Gaji Rp250 Ribu per Tahun dan Belum Dibayar Pihak Klub

Rabu, 13 April 2022 21:01 WIB
Penulis: Zainal Hasan | Editor: Deodatus Kresna Murti Bayu Aji
© Dok. Karo United
Skuat Karo United di Liga 3 2021/2022. Foto: Dok. Karo United Copyright: © Dok. Karo United
Skuat Karo United di Liga 3 2021/2022. Foto: Dok. Karo United
Karo United Diguyur Bonus oleh Eks Bos Inter Milan

Mantan bos Inter Milan, Erick Thohir, memberikan bonus kepada Karo United yang belum lama ini merengkuh gelar juara Liga 3 Nasional 2021-2022.

Kabar menggembirakan ini diumumkan langsung oleh Liga 3 Indonesia melalui akun resmi Instagram-nya pada hari Senin (11/04/22) lalu.

Erick Thohir selaku Menteri BUMN mengapresiasi pencapaian Karo United yang menjadi juara Liga 3 putaran nasional denga mengguyur bonus sebsar Rp200 juta.

"Menteri BUMN, Erick Thohir memberikan bonus sebesar Rp200 juta untuk Karo United (Juara Liga 3 Nasional 2021/2022)," tulis Liga 3 pada unggahannya.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom