Bola Internasional

Negaranya Gagal Lolos Piala Dunia 2022, Kartunis Ternama Italia Bikin Ilustrasi 'Nyelekit'

Jumat, 25 Maret 2022 10:55 WIB
Penulis: Dwiana Restu Beniartha | Editor: Indra Citra Sena
© REUTERS/Guglielmo Mangiapane
Alessandro Florenzi terpukul usai Italia dikalahkan Makedonia Utara di Playoff Kualifikasi Piala Dunia (REUTERS/Guglielmo Mangiapane) Copyright: © REUTERS/Guglielmo Mangiapane
Alessandro Florenzi terpukul usai Italia dikalahkan Makedonia Utara di Playoff Kualifikasi Piala Dunia (REUTERS/Guglielmo Mangiapane)
Makedonia Utara Tim Penuh Misteri

Duel seru tersaji di laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022 babak play-off zona Eropa, antara Italia vs Makedonia Utara di Stadion Renzo Barbera, Palermo, Italia, Jumat (25/3/22) dini hari WIB.

Italia kalah 0-1 lewat gol Aleksandar Trajkovski. Padahal mereka tampil sangat dominan dalam melakukan serangan sejak menit pertama.

Jarang sekali para pemain Makedonia Utara mengusai bola lama-lama, apalagi untuk sekadar mendekati garis pertahanan Italia.

Namun, hal tersebut tampaknya tidak menjadi masalah bagi Makedonia Utara, karena memang mereka datang ke Palermo untuk mengusung permainan bertahan. 

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Sehingga, Gli Azzuri jadi kesulitan untuk menembus pertahanan Makedonia Utara meski mereka tampil dominan. Beberapa kali tembakan Italia mampu dihalau oleh pemain belakang lawan.

Baca Selengkapnya

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom