Hasil Pertandingan Liga Italia Lazio vs Atalanta: Berakhir Sama Kuat

Memasuki babak kedua, Atalanta dan Lazio berani mengambil resiko untuk bermain terbuka. Intensitas serangan pun cair. Berbagai peluang pun mulai bermunculan dalam tempo cepat.
Pada menit ke-62, Zaccagni nyaris membuat publik tuan rumah bergemuruh. Dari skema serangan cepat, ia melepaskan shooting berhaya hingga mengham mistar gawang Musso. Tak sampai semenit, giliran Miranchuk yang mengancam gawang Lazio lewat sepakan melengkungnya.
Jual beli serangan terus terjadi hingga pertandingan memasuki detik-detik akhir, sayangnya hingga peluit panjang dibunyikan tak ada gol yang tercipta. Hasil ini membuat Lazio bercokol di peringkat ke-6 dengan tabungan 36 angka. Sementara Atalanta dua strip diatas Lazio dengan raihan 43 poin.
Susunan Pemain
-Lazio: Strakosha; Hysaj, Felipe, Patric, Marusic; Milinkovic-Savic, Leiva, Alberto; Zaccagni, Immobile, Anderson
Atalanta: Musso; Djimsiti, Demiral, Palomino; Zappacosta, Scalvini, Freuler, Pezzella; Pessina; Piccoli, , Miranchuk
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom