Liga Spanyol

Klasemen Liga Spanyol Hari Ini: Real Madrid Kembali ke Puncak, Barcelona Mulai Beranjak

Senin, 22 November 2021 09:10 WIB
Penulis: Nadia Riska Nurlutfianti | Editor: Prio Hari Kristanto
 Copyright:

INDOSPORT.COM – Berikut klasemen Liga Spanyol 2021-22 hingga pekan ke-14 hari ini, Senin (22/11/21) dengan Real Madrid kembali ke puncak.

Sebanyak empat pertandingan terakhir di pekan ke-14 Liga Spanyol 2021-22 yakni Granada vs Real Madrid, Elche vs Real Betis, Getafe vs Cadiz dan Real Sociedad vs Valencia pada Minggu (21/11/21) hingga Senin (22/11/21) dini hari WIB.

Salah satu pertandingan menarik ialah Real Madrid mampu pecundangi tuan rumah Granada usai meriah kemenangan besar 1-4 di Nuevos Los Carmenes.

Tim besutan Carlo Ancelotti itu mampu unggul usai gol dicetak oleh Marco Asensio, Naco Fernandes, Vinicius Junior dan Ferland Mendy di pertandingan pekan ke-14 Liga Spanyol.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Sementara sang tuan rumah hanya mampu melesakkan satu gol balasan yang dicetak oleh Luis Suarez pada menit ke-34.

Kemenangan ini tentunya membuat Real Madrid memperpanjang catatan tak terkalahkan dalam lima laga terakhir yang mereka lakoni.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Selain itu, Real Madrid juga kembali ke posisi puncak klasemen sementara Liga Spanyol 2021-22 dengan mengumpulkan 30 poin.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom