Bola Internasional

Dino Zoff: Kiper Legendaris Juventus dan Italia yang Sukses Berkat Telur

Rabu, 6 Oktober 2021 20:10 WIB
Editor: Zulfikar Pamungkas Indrawijaya
© Michel Barrrault / Icon Sport via Getty Images
Dino Zoff, pahlawan Juventus dan Italia yang sempat membela Napoli. Copyright: © Michel Barrrault / Icon Sport via Getty Images
Dino Zoff, pahlawan Juventus dan Italia yang sempat membela Napoli.

INDOSPORT.COM – Italia selalu memiliki deretan kiper hebat. Salah satunya adalah Dino Zoff yang bisa merengkuh kesuksesan bersama Gli Azzurri dan Juventus berkat telur.

Dino Zoff merupakan salah kiper sukses di Italia. Beragam prestasi telah ia raih di level tim nasional dan Juventus dengan status sebagai penjaga gawang utama.

Zoff Lahir di Mariano del Friuli pada 28 Februari 1942 atau 79 tahun yang lalu. sebelum menjadi seorang kiper muda nan berbakat, jalan hidup ampir membawanya sebagai mekanik mengingat ia menempuh pendidikan di bidang mesin.

Di awal kariernya, Zoff tercatat pernah membela Udinese yang kemudian berlanjut ke Mantova dan Napoli, sebelum akhirnya menjadi legenda di Juventus.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Di level klub, Dino Zoff aktif bermain hingga usia 41 tahun di mana ia memegang rekor 571 laga Serie A sebelum dipatahkan oleh Marco Ballota dan Paolo Maldini.

Kesuksesannya di level klub terlihat dari 6 gelar Serie A, 2 gelar Coppa Italia, dan 1 gelar Piala UEFA di musim 1966-1967.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Keganasannya di level klub itu membuatnya mendapat tempat di tim nasional Italia di mana debutnya didapatkan pada perempat final Euro 1968 melawan Bulgaria.

Sejak saat itu, ia berhasil menggeser Enrico Albertosi dari pos penjaga gawang utama Italia di mana Zoff selanjutnya berhasil meraih beragam prestasi tertinggi yakni 1 gelar Piala Dunia 1982 dan 1 gelar Euro 1968.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Siapa sangka, di balik kesuksesannya di level klub bersama Juventus dan tim nasional Italia tersebut ada peran telur yang mengawali kariernya. Kok bisa?

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom