Liga Indonesia

Liga 1 Ditunda Sepekan, Wonderkid Barito Putera: Ambil Hikmahnya Saja

Selasa, 10 Agustus 2021 09:55 WIB
Penulis: Martini | Editor: Indra Citra Sena
 Copyright:
TC d Yogyakarta

Sebelumnya, Rafly Ariyanto juga bersyukur lantaran Barito Putera masih bisa menggelar latihan (TC) di tengah kebijakan pembatasan sosial atau PPKM, sehingga semakin siap menghadapi kick-off kompetisi Liga 1.

"Begini lebih baik. Kalau libur, kami memang tetap berlatih sih, tapi kalau berlatih bersama seperti ini, tentu suasananya berbeda, lebih terasa kekeluargaannya," pungkas Rafly.

Saat ini, skuat Barito Putera tengah menggelar pemusatan latihan di Yogyakarta. Namun, belum diketahui apakah pasukan Djajang Nurdjaman akan tampil di sana, atau harus mencari markas lain.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom