7.5K
Bursa Transfer
Jadi Korban Tukar Guling, Kapten AC Milan Isyaratkan Bertahan
© Lachlan Cunningham/Getty Images

Alessio Romagnoli, bek AC Milan yang diincar Liverpool
Bekerja, Bekerja, dan Bekerja!
Dilansir dari SempreMilan yang mengutip Milan TV, Romagnoli ingin berjuang lebih gigih lagi demi bisa mendapatkan tempat di AC Milan dan akan mempersembahkan sesuatu untuk Rossonerri di musim depan.
“Saya bekerja, bekerja, dan merasa baik, jadi saya bekerja dengan pikiran yang benar. Kami semua bekerja sama,” kata Romagnoli.
“Kami selalu harus berkembang, tahun lalu kami menyelesaikan musim yang hebat, tetapi tahun ini kami harus melakukan yang lebih baik lagi bersama-sama.” Pungkas Romagnoli.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom