Liga Champions

5 Rekor Mencengangkan Pasca Kelolosan Chelsea ke Final Liga Champions: Tuchel Spektakuler

Kamis, 6 Mei 2021 05:13 WIB
Editor: Yosef Bayu Anangga
 Copyright:

INDOSPORT.COM Chelsea ke final Liga Champions usai bekuk Real Madrid 2-0 di leg kedua semifinal. Berikut 5 rekor yang tercipta, termasuk catatan hebat Thomas Tuchel.

Laga seru tersaji di leg kedua semifinal Liga Champions, ketika Chelsea menjamu Real Madrid, Kamis (06/05/21) dini hari WIB.

The Blues diuntungkan karena berhasil mencuri hasil imbang 1-1 di kandang Madrid pekan lalu. Dengan demikian, Timo Werner dkk hanya butuh hasil imbang 0-0 untuk ke final. Di sisi lain, Los Blancos butuh kemenangan atau hasil imbang dengan minimal 2 gol.

Bermain di kandang sendiri, anak asuh Thomas Tuchel sudah unggul 1-0 di menit ke-28, setelah Timo Werner sukses memanfaatkan bola pantul dari tendangan congkel Kai Havertz yang membentur mistar, untuk menyundul bola ke gawang yang sudah kosong.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Butuh menang untuk lolos ke final, Real Madrid pun coba menggempur lini belakang Chelsea. Namun hingga babak pertama berakhir, The Blues tetap unggul 1-0.

Di babak kedua, performa Los Blancos menurun drastis sehingga Chelsea makin mendominasi permainan.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Puncaknya, di menit ke-85, The Blues akhirnya sukses menggandakan keunggulan. Memanfaatkan umpan tarik Christian Pulisic, Mason Mount menceploskan bola ke gawang Los Blancos dan mengubah skor menjadi 2-0.

Skor tersebut bertahan hingga akhir laga. Chelsea pun lolos ke final Liga Champions menyingkirkan Real Madrid dengan agregat 3-1 dan akan bertemu Manchester City. Di sisi lain, hasil ini juga menghasilkan sejumlah rekor mencengangkan. Apa saja?

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom