4.8K
Liga Indonesia
Bos Persib Beberkan Alasan Melepas Zulham dan Fabiano
© Teddy Tjahjono

Direktur Keuangan PT Persib Bandung Bermartabat (PBB) Teddy Tjahjono.
Sepenuhnya Keputusan Pelatih
Teddy tidak bisa memberikan informasi lebih detail mengenai alasan kedua pemain tersebut tidak masuk dalam skuat Persib untuk musim 2021. Menurut dia, Robert Alberts lebih berwenang untuk menjelaskan hal tersebut.
"Coba ditanyakan ke tim pelatih. Hal teknis sebaiknya ditanyakan ke tim pelatih," jelas Teddy.
Sementara itu, hingga saat ini aktivitas latihan tim Persib masih diliburkan. Manajemen PT Persib Bandung Bermartabat (PBB) masih menunggu informasi resmi mengenai kickoff kompetisi Liga 1 2021 dari PSSI dan PT Liga Indonesia Baru (LIB).
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom