Eks Persib Rintis Karier Jadi Agen, Siap Gandeng Bintang Indonesia?
Di sisi lain Sergio van Dijk mengawali karier di dunia sepak bola profesional ketika tampil di skuat utama klub asal Belanda FC Groningen 1999-00.
Lalu berkelana ke Helmond Sport, FC Emmen, Brisbane Roar, Adelaide United, Persib Bandung, Sepahan, Suphanburi FC, dan kini berlabuh di VV Pelikaan-S.
Bahkan berdasarkan situs penyedia statistik pemain, Transfermarkt, Sergio van Dijk tertulis akan gantung sepatu pada 1 Juli 2020 mendatang.
Akan tetapi catatan tersebut kurang akurat karena Sergio van Dijk mengindikasikan bakal tetap bermain sepak bola meski telah berusia 37 tahun.
-"Di musim panas nanti saya akan bermain dengan ACV 3 (klub Belanda)," pungkas pria kelahiran 6 Agustus 1982 silam itu.
Sekadar informasi kalau Sergio van Dijk juga memiliki lisensi pelatih fitnes kategori A dan kepelatihan UEFA C sejak 1998-2001 berdasarkan data LinkedIn.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom