INDOSPORT.COM - Matchday 3 Liga Champions 2019/20 akan bergulir pekan ini. Sejumlah tim terpaksa ditinggal pemain andalannya lantaran mengalami cedera.
Kali ini, Joao Felix dipastikan tidak akan berkontribusi di laga Atletico Madrid melawan Bayer Leverkusen di Stadion Wanda Metropolitano, Selasa (22/10/19) malam WIB.
Felix dikonfirmasi menderita cedera pergelangan kaki kanan saat melakoni jornada ke-9 La Liga Spanyol melawan Valencia, Sabtu (19/10/19).
Diprediksi, penyerang berusia 19 tahun akan absen selama 3 sampai 4 pekan. Pelatih Diego Simeone mengatakan cedera yang dialami Felix cukup serius. Dia berharap Joao Felix segera kembali merumput.
-"Saya belum berbicara dengannya, tetapi saya pikir tidak ada yang serius dalam cederanya. Tapi dokter mengatakan itu adalah cedera serius. Kami berharap dia akan segera kembali membela kami secepatnya," aku Simeone dilansir dari Diario AS.
-Berikut daftar lengkap pemain yang absen di Matchday 3 Liga Champions
Grup A
Club Brugge: Vormer
Paris Saint-Germain: Draxler, Gueye, Kehrer, Neymar
Real Madrid: Nacho, Asensio, Mofric, Lucas, Bale, Mariano
Grup B
Tottenham Hotspur: Hugo Lloris
Crvena Zvezda: Boakye
Olympiakos: Benzia
Bayern: Sule, Arp, Cuisance
Grup C
Shaktar: Totovytskyi
Dinamo Zagreb: Sandro Kulenović
Manchester City: Laporte, Leroy Sane, Zinchenko
Atalanta: Zapata, Palomino, Kjaer
Grup D
Atletico Madrid: Joao Felix, Savic, Vrsaljko
Leverkusen: Bailey, Aranguizm Sinkgraven, Wendell
Juventus: De Sciglio, Douglas Costa, Aaron Ramsey
Lokomotiv Moskva: An. Miranchuk, Rybus, Djordjević, Smolov
Grup E
Genk: Vukovic, Neto Borges
Liverpool: Clyne
Salzburg: Bernede, Walke
Napoli: Hysaj, Maksimović, Mario Rui
Grup F
Inter Milan: D'Ambrosio, Alexis Sanchez, Sensi
Dortmund: Burki, Alcacer, Gotze
Slavia Praha: Traore
Barcelona: Roberto
Grup G
Leipzig: Wolf, Schick, Adams, Konate
Zenit: Malcom, Mammana
Benfica: Conti, Chiquinho, André Almeida
Lyon: Memphis Depay, Dubois
Grup H
Ajax: Bande
Chelsea: Emerson Palmieri, Rudiger, Loftus-Cheek
LOSC: Weah, Sanches
Valencia: Piccini
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom