Liga Indonesia

Sejak Gabung Lechia Gdansk, Ini 3 Catatan Buruk Egy Maulana Vikri Bersama Timnas Indonesia

Rabu, 27 Maret 2019 21:37 WIB
Penulis: Petrus Tomy Wijanarko | Editor: Isman Fadil
© http://www.the-afc.com
Selebrasi para pemain Thailand U-23 usai mencukur habis Timnas Indonesia U-23 di laga perdana Grup K Kualifikasi Piala Asia U-23 2020, Jumat (22/03/19). Copyright: © http://www.the-afc.com
Selebrasi para pemain Thailand U-23 usai mencukur habis Timnas Indonesia U-23 di laga perdana Grup K Kualifikasi Piala Asia U-23 2020, Jumat (22/03/19).
Melempem di Kualifikasi Piala Asia U-23 2020

Puncak dari segala catatan buruk Egy jelas terjadi pada Kualifikasi Piala Asia U-23 2020. Egy yang diharapkan bisa memberikan magisnya, malah tampil melempem.

Sayangnya, kiprah Egy di atas lapangan tak semewah statusnya yang hasil didikan sepak bola Eropa. Egy tak bisa mencetak satu gol pun dan Timnas Indonesia U-23 harus menuai dua kekalahan beruntun dari Thailand serta Vietnam.

Bakat muda asal Sumatera Utara itu bahkan membuat satu kesalahan pada laga terakhir Timnas Indonesia U-23 kontra Brunei Darussalam. Egy melakukan pelanggaran yang berbuah penalti untuk tim lawan.

Terus Ikuti Berita Sepak Bola Timnas Indonesia U-23 Lainnya Hanya di INDOSPORT

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom