7.9K
Liga Indonesia
Hansamu Yama: Mimpi Seorang Bonek Hingga Resmi Jadi Bintang Persebaya Surabaya
© Fitra Herdian/Indosport

Hansamu Yama Pranata saat menghadiri konfrensi pers. Jumat (15/2/19).
Hansamu Yama Meneteskan Air Mata di Laga Debut
INDOSPORT: Kemarin saat di Stadion GBT terlihat Mas Hansamu seperti menahan air mata saat pertandingan lawan Persinga, ada apa sebenarnya mas?.
Hansamu Yama: Terharu dan senang lah pastinya saya bisa didukung dan ditonton oleh ribuan Bonek di Stadion GBT, karena saya dulu juga Bonek jadi tahu bagaimana rasanya.
Atmosfer di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT)
INDOSPORT: Kemarin setelah pertandingan Persebaya lawan Persinga selesai seluruh stadion bernyanyi song for pride, bagaimana mas rasanya satu stadion bernyanyi seperti itu?.
Hansamu Yama: Gimana ya, merinding rasanya saat saya mendengar lagu itu dinyanyikan semua Bonek yang hadir di Stadion GBT. Saya juga terharu sekali melihat dukungan mereka yang begitu besar untuk Persebaya.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom