7.6K
Liga Indonesia
Hasil Pertandingan Kratingdaeng Piala Indonesia Persib vs Arema FC: Maung Bandung Tertahan
© Arif Rahman/INDOSPORT

Tim Persib Bandung dan Arema FC saling berjabat tangan
Babak Kedua
Memasuki babak kedua, laga berjalan dalam tempo sedang. Persib Bandung sukses mencetak gol lebih dulu melalui aksi Erwin Ramdani pada menit 68'.
Memanfaatkan kemelut di kotak penalti Arema, Erwin yang mendapat assist Febri Hariyadi mampu memecah kebuntuan dan membawa Persib unggul.
Keunggulan Persib tak berjalan lama. Pada menit 75' Rafli membuat gol untuk Arema FC. Memanfaatkan sepakan pojok, Rafli mampu mencetak gol untuk membawa Arema imbangi Persib.
Kedua tim masih terus membangun serangan. Namun, hingga wasit meniupkan peluit akhir, skor 1-1 tetap bertahan.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom