3.8K
Liga Italia
Hasil Pertandingan Serie A Italia Sassuolo vs Juventus: Ronaldo Kunci 3 Poin Juventus
© Twitter @khaledalnouss1

Skuat Juventus merayakan gol Khedira ke gawang Sassuolo.
Babak Pertama
Kedua tim bermain ketat di awal babak pertama. Juventus terlihat kesulitan menemukan permainan terbaik mereka. Sassuolo pun kerap membahayakan Juventus melalui serangan-serangan balik.
Beruntung, walau tampil tak maksimal, Juventus mampu mencetak gol pada menit ke-23 melalui Sami Khedira.
Khedira membuka keunggulan Bianconeri usai sukses meneruskan tembakan kencang Ronaldo yang sempat diblok kiper Sassuolo, Consigli. Skor 1-0 ini pun bertahan hingga turun minum.
🖤💚 Sassuolo 0⃣🆚1⃣ Juventus 🦓
— JuveFCid 🦓 (@JuveFCid) February 10, 2019
⚽ Khedira 🇩🇪pic.twitter.com/utZoPBieFC