Bursa Transfer

3 Kerugian Persib Bandung bila Datangkan Fabiano Beltrame dari Madura United

Rabu, 30 Januari 2019 09:37 WIB
Editor: Matheus Elmerio Giovanni
© Grafis: Eli Suhaeli/INDOSPORT/Persib
Logo Persib Bandung. Copyright: © Grafis: Eli Suhaeli/INDOSPORT/Persib
Logo Persib Bandung.
Keuangan Persib Bandung

Yang terakhir mungkin paling penting untuk diperhatikan Persib Bandung jika ingin mendatangkan Fabiano Beltrame dari Madura United.

Keuangan Persib Bandung ternyata cukup memprihatinkan setelah Liga 1 2018 berakhir. Direktur Utama PT PBB, Glenn Sugita mengkonfirmasi kabar ini bahwa klubnya rugi besar musim lalu.

"Saya pusing. Ruginya besar. Saya belum hitung karena laporannya belum masuk. Tapi, kami habis lebih dari Rp50 miliar," ujar Glenn Sugita.

Fabiano Beltrame bukanlah pemain sembarangan, dia termasuk kategori pemain kelas bintang di sepak bola Indonesia. Mendatangkannya akan membuat Persib harus mengeluarkan biaya besar untuk gaji pemain.

Bahkan, Madura United disebut-sebut rugi lebih dari lima miliar rupiah usai Liga 1 2018. Hal tersebut karena tim bertabur bintang. Salah satunya adalah Fabiano Beltrame, yang masih berstatus pemain asing musim lalu.

Terus Ikuti Berita Sepak Bola Liga 1 Lainnya Hanya di INDOSPORT

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom
280