Liga Indonesia

3 Prestasi Edy Rahmayadi Selama Menjabat Ketua Umum PSSI

Minggu, 20 Januari 2019 10:17 WIB
Editor: Prio Hari Kristanto
© INDOSPORT/Fitra Herdian
Selebrasi Indonesia setelah menjuarai Piala AFF U-16. Copyright: © INDOSPORT/Fitra Herdian
Selebrasi Indonesia setelah menjuarai Piala AFF U-16.
2. Trofi untuk Tim Nasional

Walau belum berhasil mempersembahkan gelar juara untuk tim senior, namun di bawah Edy Rahmayadi tim nasional junior berhasil berjaya. 

Pada tahun 2018 ini, Timnas Indonesia U-16 berhasil menyabet gelar juara dalam ajang Piala AFF U-16.

Tak hanya itu saja, Timnas Indonesia U-16 dan Timnas Indonesia U-19 juga berhasil meraih prestasi di gelaran Piala Asia. Walau akhirnya gagal mencapai target menembus semifinal, keduanya berhasil tampil apik dan lolos ke sampai ke babak 8 besar.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom
92