4 Rekor Buruk yang Ditorehkan Persipura di Liga 1 2018

Musim Liga 1 2018, Persipura juga mencatatkan jumlah kebobolan terbanyak dengan total 46 gol. Jumlah tersebut menjadi yang terbanyak sejak kompetisi Liga Indonesia 2003 silam dengan kebobolan 51 gol.
Gawang Persipura sendiri tidak pernah kebobolan hingga 40 gol sejak musim kompetisi Liga Indonesia 2005 silam.
4. Nilai Poin yang Tak Sampai 50
Persipura Jayapura juga harus mengakhiri Liga 1 2018 dengan raihan 44 poin. Nilai tersebut menyamai torehan poin terkecil yang pernah diraih oleh Persipura pada kompetisi Liga Indonesia tahun 2006.
Saat itu, Persipura hanya bisa mengumpulkan 35 poin dan finis di peringkat ke-8 wilayah timur ketika Liga Indonesia kembali ke format pembagian wilayah.
Uniknya, selepas 2006, Persipura tak pernah gagal mengumpulkan lebih dari 50 poin sejak kompetisi Liga Indonesia 2007.
Terus Ikuti Berita Sepak Bola Liga 1 Lainnya di INDOSPORT