32.2K
Liga Indonesia
3 Bintang Sepak Bola Kelas Dunia yang Berpeluang ke Indonesia di Tahun 2019
© Getty Images

Zlatan Ibrahimovic di LA Galaxy.
Zlatan Ibrahimovic
Nama Zlatan Ibrahimovic mulai menjadi perhatian pecinta sepak bola Indonesia. Karena salah satu tim promosi Liga 1 2019, Kalteng Putra mencoba untuk mendatangkan legenda Swedia tersebut.
Itu dibenarkan langsung oleh asisten manajer Kalteng Putra, Sigit Widodo. Dirinya menyebutkan bahwa petinggi Kalteng Putra menginginkan sosok Ibrahimovic ditimnya pada musim depan.
"Kami diminta yang punya Kalteng Putra untuk hubungi Ibra. Bukan tidak mungkin, Michael Essien saja bisa ke Persib," papar Sigit.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom