Hasil Pertandingan Piala Dunia 2018: Kroasia vs Inggris, Mandzukic Pahlawan

Usai jeda turun minum, Kroasia langsung berinisiatif melangsungkan serangan. Hal itu terlihat dari bagaimana Kroasia menguasai bola melalui operan-operan pendek dari kaki ke kaki.
Bahkan serangan Kroasia baru berbuah hasil pada menit ke-68 melalui umpan matang yang mengarah ke gawang. Ialah Ivan Perisic yang sigap langsung menyambut bola tersebut dan skor berubah menjadi 1-1.
🏆⚽ GOL! tendangan dengan kaki kiri Ivan Perisic menyeimbangkan skor Kroasia terhadap Inggris
— Futbal Momentum Asia (@FMA) July 11, 2018
Skor sementara #CRO 1-1 #ENG#CROENG #WorldCup #FMAxPialaDunia pic.twitter.com/TOxFiJ2ErK
Inggris yang disamakan skornya tak tinggal diam. Harry Kane dan kolega juga langsung ngebut untuk membalikan keadaan dan sayangnya serangan mereka tak membuahkan hasil.
-Hingga wasit meniup peluit tanda berakhirnya babak kedua skor masih sama kuat 1-1. Sehingga Kroasia vs Inggris berlanjut ke babak perpanjangan wakti (extra time).
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom