Bola Internasional

Piala Dunia 2018: Alasan Mengejutkan Griezmann Tolak Selebrasi Lawan Uruguay

Sabtu, 7 Juli 2018 05:02 WIB
Editor: Gerry Crisandy
© shutterstock
Selebrasi ala game Fortnite Antoine Griezmann. Copyright: © shutterstock
Selebrasi ala game Fortnite Antoine Griezmann.
Biasanya Griezmann Selalu Antusias

Griezmann yang biasanya begitu antusias dalam melakukan selebrasi -- terutama dengan selebrasi 'Fortnite' yang menjadi ciri khasnya akhir-akhir ini, hanya berdiam diri di tempat dan membiarkan rekan-rekannya menghampirinya.

Banyak yang mengira bahwa ia tidak merayakan gol tersebut karena proses gol yang merupakan buah dari blunder kiper, tapi mantan pemain Real Sociedad ini mengungkapkan alasan yang sesungguhnya.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom
3.2K