10.4K
Bola Internasional
3 Alasan Penyebab Tersingkirnya Jepang dari Piala Dunia 2018
© Getty Images
Jepang Kurang Kreativitas
Jika dilihat, Jepang memang tampil mengejutkan di awal babak kedua dengan langsung memimpin skor 2-0 pada menit ke-52.
Tapi, saat mereka ditahan imbang 2-2, Jepang terlihat kurang kreativitas di lini tengah dan lini depan. Bahkan menurut data dari fifa.com, Jepang hanya mampu mencatat 4 shots on target sepanjang pertandingan.
Jadwal Pertandingan Babak 16 besar Piala Dunia 2018 Hari Ini, Selasa (03/07/18) dan Rabu (04/07/18):
Terus ikuti berita terbaru INDOSPORT dengan topik: PIALA DUNIA 2018 RUSIA
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom