Pertandingan ketiga atau terkahir penyisihan Grup B Piala Dunia 2018 mempertemukan Tim Nasional Spanyol yang berhadapan dengan Maroko. Laga sarat gengsi ini di gelar di Stadion Kaliningrad, Rusia, pada Selasa (26/06/18) dinihari WIB.
Di babak pertama, kedua tim harus puas bermain imbang 1-1. Maroko terlebih dahulu mampu membuka keunggulan lewat aksi Khalid Boutaib. Gol balasan Spanyol berhasil diciptakan oleh Isco dimenit ke-19.
Baca Juga
- Hasil Pertandingan Babak Pertama Piala Dunia 2018: Spanyol vs Maroko
- Susunan Pemain Pertandingan Piala Dunia 2018: Spanyol vs Maroko
- Link Siaran Langsung Piala Dunia 2018: Spanyol vs Maroko
- Piala Dunia 2018: Meski Kalah, Salah Dipilih Jadi Man of The Match Arab Saudi vs Mesir
- Hasil Pertandingan Piala Dunia 2018 Arab Saudi vs Mesir: Permalukan Salah!
Skuat asuhan Fernando Hierro harus puas menutup pertandingan di babak kedua dengan skor akhir 2-2. Maroko sempat berhasil mengungguli Spanyol lewat aksi En Nesyri di menit ke-81, namun Iago Aspas mampu menyamakan kedudukan di penghujung pertandingan.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom