Presiden Senegal, Macky Sall rela menyempatkan waktunya untuk berkunjung ke Rusia demi menyaksikan turnamen Piala Dunia 2018 secara langsung, atas undangan secara khusus dari Sekretaris Jenderal (Sekjen) FIFA, Fatma Samoura.
Melihat suksesnya menggelar turnamen empat tahunan tersebut, ia pun tak segan mengucapkan terima kasihnya kepada Rusia.
Senegal sendiri untuk pertama kalinya bisa kembali beraksi di Piala Dunia, setelah terakhir kali tampil pada tahun 2002 lalu saat Jepang dan Korea Selatan menjadi tuan rumah.
Baca Juga
- Bak Boyband Korea, Begini Selebrasi Unik Pemain Senegal Usai Menang di Piala Dunia 2018
- Mengesankan! Fans Senegal Pungut Sampah di Stadion Piala Dunia 2018
- Aliou Cisse, Sosok Legenda yang Berhasil Bawa Senegal Tekuk Polandia di Piala Dunia 2018
- Piala Dunia 2018: Kemenangan Senegal atas Polandia Buat Twitter 'Meledak'