4K
Bola Internasional
Piala Dunia 2018: Iran Tak Akan Permudah Langkah Spanyol
© Twitter @ChampionsLeague

Diego Costa selebrasi dengan pemain Timnas Spanyol lainnya di laga Piala Dunia 2018 melawan Portugal.
Tak Akan Permudah Langkah Spanyol
Beiranvand melanjutkan, ia dan tim tak gentar dengan deretan nama pemain bintang yang mengisi Timnas Spanyol.
"Dengan tim seperti Spanyol, bahkan mengganti pelatih di menit-menit terakhir tak akan jadi masalah. Kapten dan beberapa pemain terbaik mereka bisa memimpin tim."
"Semua orang tahu Spanyol adalah salah satu tim terbaik dalam sejarah sepakbola. tapi kami bisa jamin kami tak akan membuat laga nanti mudah untuk mereka," tegasnya.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom