Legenda Timnas Argentina, Carlos Tevez, yakin kalau Lionel Messi akan membawa amarahnya ke Piala Dunia 2018 Rusia.
Tevez, yang tahun ini tidak masuk dalam skuat Argentina untuk turnamen tersebut, berpikir bahwa bintang Barcelona itu akan bersinar di Rusia.
Baca Juga