6.6K
Liga Indonesia
3 Gol Berkelas yang Bisa Bawa Lilipaly Kembali ke Timnas Indonesia
Bali United vs Barito Putera
Saat Bali United menjamu Barito Putera pada pekan ke-5 Liga 1 2018, Lilipaly mencetak sebuah gol yang indah. Mendapat bola sodoran dari Van der Velden, Lilipaly lalu melepaskan sebuah tendangan lob ke arah tiang jauh yang tak bisa dijangkau kiper Barito Putera.