8.6K
Liga Indonesia
Pasca Bantai Madura United, Persipura Langsung Bidik Persija
© Twitter/@persipura63

Tinus Pae (kiri), Ian Kabes (tengah), dan Marcel Sacramento (kanan).
Madura United Akui Persipura Superior
Di lain pihak, pelatih Madura United, Milomir Seslija mengakui jika Persipura memang lebih superior. Pelatih asal Bosnia itu menilai timnya belum dinaungi keberuntungan.
"Kami juga punya peluang di pertandingan itu. Tapi tidak bisa mencetak gol. Dan, harus diakui alau Persipura bermain fantastis," tutup Milo, sapaan akrab Milomir Seslija.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom