3.9K
Liga Indonesia
Persija Main Larut Malam, Teco Jadikan Adaptasi untuk Bulan Puasa
© Herry Ibrahim/INDOSPORT.COM
Latihan tertutup Persija Jakarta Jelang Lawan MU.
Adaptasi Jelang Bulan Puasa
Namun, meski baru pertama kali bermain malam di tahun ini, Teco mencoba mengambil sisi positifnya. Ia akan menjadikan laga ini sebagai adaptasi menjelang bulan puasa.
"Tapi kita sudah dekat dengan puasa, biasa puasa latihan malam dan main malam. Saya pikir tidak ada masalah," tutur dia.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom